• Home

Makalah Hukum Kesehatan

Kumpulan Makalah Hukum Kesehatan

  • Home
Home » seksualitas » Dongkrak Libido Seks dengan Semangka

Dongkrak Libido Seks dengan Semangka

Semangka
Semangka tidak hanya segar disantap dalam kondisi dingin di siang hari yang panas.

Semangka juga mampu mendongkrak gairah seks, bahkan disebut sebagai viagra alami.

Semangka kaya akan zat yang disebut citrulline. Zat ini memproduksi nitric oxide yang memperbesar pembuluh darah, sehingga aliran darah lebih lancar.

Semangka juga mengandung phytonutrient lycopene dan beta-carotene yang berfungsi sebagai antioksidan dan melindungi sel-sel dalam tubuh.

Untuk memaksimalkan kandungan nutrisinya, simpan semangka utuh dalam suhu ruang, kemudian simpan dalam kulkas jika sudah dipotong.

Kandungan inti yang membuat libido meningkat ialah citrulline, zat yang membuat pembuluh darah membesar.

Pembuluh darah membesar berarti aliran darah menuju penis pun semakin lancar, sehingga ereksi bisa berlangsung lebih lama.

Buah semangka seberat 4 ons saja sudah mengandung 150 miligram citrulline. Cukup membuat Mr. P begadang semalaman.
Posted by Unknown on Sunday, October 28, 2012 - Rating: 4.5
Title : Dongkrak Libido Seks dengan Semangka
Description : Semangka tidak hanya segar disantap dalam kondisi dingin di siang hari yang panas. Semangka juga mampu mendongkrak gairah seks, bahkan diseb...

Share to

Facebook Google+ Twitter
Newer Post
Older Post
Home
Tahan Lama

Sehat Alami

Artikel Menarik Lainnya

Copyright © 2012 Makalah Hukum Kesehatan - All Rights Reserved
Design by Blog Kesehatan - Powered by Blogger